SOAL TRANSMISI

Beri tanda silang pada jawaban yang kamu anggap paling benar.
1.  Berfungsi untuk mengatur tingkat kecepatan dalam proses pemindahan tenaga       dari  sumber tenaga ke roda kendaraan adalah…
a.     Kopling                                                 d. Differensial
b.    Transmisi                                              e. Universal Joint
c.     Propeller shaft

2.  Roda gigi yang bentuk giginya miring terhadap poros dan digunakan untuk      roda gigi  tetap disebut…
a.     Roda gigi jenis spur
b.    Roda gigi jenis helical
c.     Roda gigi jenis double helical
d.    Roda gigi jenis epicyclic
e.     Roda gigi hypoid

3.  Roda gigi bentuk giginya dobel miring terhadap porosnya disebut…
a.     Roda gigi jenis spur
b.    Roda gigi jenis helical
c.     Roda gigi jenis double helical
d.    Roda gigi jenis epicyclic

4.  Jenis transmisi manual yang  banyak dipergunakan pada kendaraan        modern adalah…
a.     Sliding mesh type
b.    Constant mesh type
c.     Synchromesh type
d.    Overdrive
e.      Automatic transmission

5. Dibawah ini yang tidak termasuk komponen-komponen utama transmisi       otomatis  adalah…
a.     Poros primer (input shaft)
b.    Poros perantara (counter shaft)
c.     Poros utama (output shaft)
d.    Transaxle
e.     Roda-roda gigi termasuk synchromesh

6. Befungsi untuk menyesuaikan putaran sehingga putaran menjadi      sama /serempak adalah…
a.     Synchromesh                                      d. Interlock system
b.    Caunter gear                                        e. Main gear
c.     Reverse ldle gear

7.  Komponen synchromesh dimana diameter luarnya dibuat alur untuk tempat       kedudukan shift fork adalah…
a.     Clutch hub                                           d. Shifiing key
b.    Clutch heal sleeve                                e. Key spring
c.     Synchornizer ring

8. Pada setiap roda gigi berkaitan dengan roda gigi yang digerakkan dan      berputar       bebas terhadap porosnya disebut…
a.     Tahap pertama                         d. Netral
b.    Tahap kedua                             e. Mundur
c.     Tahap ketiga

9.  Komponen transmisi yang berhubungan dengan kopling adalah…
a.     Input shaft transmission
b.    Output shaft transmission
c.     Counter shaft
d.    Counter gear
e.     Shift fork

10.  Berfungsi melingkupi poros output transmisi dan menahan seal oli belakang       juga menyokang poros output disebut…
a.     Extension housing
b.    Output shaft transmission
c.     Counter shaft
d.    Counter gear
e.     Shift fork

11.  Bagian synchromesh yag dipasangkan di tiga tempat di bagian luar diameter        clutch hub adalah…
a.     Output shaft                                        d. Synchormesh shifing key
b.    Clutch hub slave                                  e. Synchormizer ring
c.     Shift fork

12.  Untuk mengoperasikan transmisi yaitu merubah dari kecepatan yang satu        ke  kecepatan yang lain, maka pada transmisi dipasang….
a.     Mekanisme selector                             d. Shift fork lock
b.    Shift lever                                            e. shift fork head
c.     Shift fork

13. Sistem / komponen pada kendaraan perpindahan giginya terjadi secara      otomatis       berdasarkan beban mesin       adalah fungsi dari…
a.     Automatic transmission
b.    Sliding mesh transmission
c.     Synchormesh transmission
d.    Coustant mesh transmission
e.     Overdrive

14. Transmsi otomatis yang waktu perpindahan gigi dan eaktu lock upnya diatur        secara elektronik disebut…
a.     Full hydraulic
b.    Electronic control transmission
c.     Torque converter
d.    Overdrive
e.     Synchromesh transmission

15.  Pada automatic transmission tipe ECT menggunakan data (shift and lock        pattern) yang tersimpan dalam…
a.     ECU                                               d. Pulsation damper
b.    Actuator                                          e. Air flow
c.     Delivery valve

16. Yang bukan merupakan keuntungan dari transmissi otomatis tipe ECT       adalah….
a.     Pengemudi dapat memilih mode pengendaraan
b.    Mengurangi getaran perpindahan gigi
c.     Pemakaian bahan bakar lebih irit
d.    Mempunyai fungsi diagnosa dan memori
e.     Mampu mengeluarkan minyak pelumas dengan baik

17. Dibawah Ini yang tidak termasuk keuntungan-keuntungan dari transmisi       otomatis adalah…
a.     Mengurangi kelelahan pengemudi karena tidak ada pengoperasian pedal         kopling dan pemindahan gigi
b.    Perpindahan gigi terjadi secara otomatis
c.     Putaran mesin lebih halus dan lembut
d.    Tenaga yang dihasilkan lebih besar dan irit bahan bakar
e.     Mengurangi beban mesin karena mesin dan pemindah daya dihubungkan         melalui fluida secara hidrolis

18.  Transmisi otomatis tipe automatis transaxle digunakan pada kendaraan tipe….
a.     Front engine-front wheel drive (FF)
b.    Front engine-rear wheel drive (FR)
c.     Front engine-rear wheel drive (RR)
d.    Four wheel drive (4WD)
e.     Bus dan truk

19.  Di bawah ini yang tidak termasuk komponen-komponen transmisi otomatis        adalah
a.     Torque converter                             d.  Automatic transmission fluid
b.    Planetary gear                                   e.  Counter gear
c.     Hydraulic control unit

20. Bagian torgue converter yang berfungsi untuk menyearahkan aliran fluida dari       turbine  runner adalah…
a.    Turbine runner                                                      d. One-way clutch
b.    Stator                                                                     e. Drive plate   
c.     Pump inpeller         
                             
21. Agar putaran mesin dapat dipindahkan 100% ke transmisi maka dipasang       komponen…
a.     Lock up clutch                                                        d. Planetary gear
b.    One-way clutch                                                        e. converter case
c.     Drive plate

22. Dibawah ini yang tidak termasuk  fungsi planetary gear adalah…
a.     Merubah perbandingan gigi
b.    Untuk merubah momen dan kecepatan
c.     Memungkinkan gerakan mundur
d.    Memungkinkan gigi mundur
e.     Menambah dan mengurangi kecepatan

23.  Dibawah ini adalah komponen-komponen planetary gear, kecuali .......
a.     Ring gear                                                                d. Pinion shaft
b.    Sun gear                                                                   e. Drive shaft

c.     Pinion gear

RPP SISTEM STATER DAN PENGISIAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah                    :  ………........................
Kelas/Semester                   : XII /V
Alokasi Waktu                    : 18 X 45 Menit
Bidang Studi Keahlian      :  Teknologi Dan Rekayasa
Program Studi Keahlian   :  Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian        :  Teknik Kendaraan Ringan
Standar Kompetensi          : 1.      Memperbaiki Sistem Starter dan Pengisian.
Kompetensi Dasar              :  1.1.   Mengidentifikasi system starter.

Indikator Pencapaian Kompetensi* :
§  Fungsi dan prinsip kerja sistem starter dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Jenis dan komponen  sistem starter dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Prosedur pelepasan motor  starter dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Indentikasi komponen-komponen Sistem starter diuji dan hasilnya dicatat menurut prosedur dan kebiJakan perusahaan.

I.             Tujuan Pembelajaran
§  Setelah proses belajar mengajar, Siswa dapat mengidentifikasi system starter

II.          Tujuan Pembelajaran
Kognitif
§  Siswa dapat memahami fungsi dan prinsip kerja sistem starter
§  Siswa dapat memahami jenis dan komponen  sistem starter
§  Siswa dapat memahami prosedur pelepasan motor  starter
Afektif
§  Siswa dapat mengenal fungsi dan prinsip kerja sistem starter
§  Siswa dapat mengenal jenis dan komponen  sistem starter
§  Siswa dapat mengenal prosedur pelepasan motor  starter
Psikomotor
§  Siswa dapat menjelaskan fungsi dan prinsip kerja sistem starter
§  Siswa dapat menjelaskan jenis dan komponen  sistem starter
§  Siswa dapat menjelaskan prosedur pelepasan motor  starter



III.       Materi Pokok
§  Wiring sistem starter
§  Jenis dan konstruksi Motor staster

IV.       Metode Pembelajaran
§  Teori, diskusi, penugasan,kerja kelompok  dan Praktek

V.          Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal
Pra KBM
§  Memberikan salam.
§  Memimpin doa.
§  Melakukan apersepsi.
§  Menyampaikan materi

Kegiatan Inti
KBM Inti Kognitif
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
§  Mendeskripsikan fungsi dan prinsip kerja sistem starter   melalui penggalian berbagai infomasi
§  Membaca simbol dan wiring sistem starter pada wiring diagram kelistrikan kendaraan. Mengidentifikasi teknik pelepasan motor starter dengan mempelajari service manual.
§  Mengidentifikasi jenis dan  komponen sistem starter melalui penggalian infomasi pada buku manual dan observasi benda kerja.
§   Mencatat hasil indentifikasi komponen motor starter dan spesifikasi pada lembaran kerja.
KBM Inti Psikomotor
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi :
§  Mendiskusikan komponen utama system starter  dan fungsinya.
§  Mendiskusikan cara kerja pelepasan motor  starter
§  Praktek teknik pelepasan motor starter

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa:
§  Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui
§  Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui.

Kegiatan Akhir KBM
§  Mendiskusikan materi.
§  Menyimpulkan/rangkuman pembelajaran.
§  Menyampaikan topik materi yang akan dating
§  Menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama
VI.       Alat dan Sumber Belajar
§  Modul
§  Stater
§  Alternator

VII.    Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Penilaian
Instrumen
§  Fungsi dan prinsip kerja sistem starter dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Jenis dan komponen  sistem starter dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Prosedur pelepasan motor  starter dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Indentikasi komponen-komponen Sistem starter diuji dan hasilnya dicatat menurut prosedur dan kebiJakan perusahaan.
Tes Tertulis
Urain
§  Jelaskan fungsi dan prinsip kerja sistem starter.
§  Jelaskan Jenis dan komponen  sistem starter.
§  Jelaskan Prosedur pelepasan motor  starter.
§  Jelaskan Indentikasi komponen-komponen Sistem starter diuji dan hasilnya dicatat menurut prosedur dan kebiJakan perusahaan.







Mengetahui,
Kepala SMK ……………



(__________________________)
NIP/NIK :

….…..,…………………  20 …….
Guru Mata Pelajaran



(_______________________)
NIP/NIK :



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah                    :  ………........................
Kelas/Semester                   : XII / V
Alokasi Waktu                    : 18 X 45 Menit
Bidang Studi Keahlian      :  Teknologi Dan Rekayasa
Program Studi Keahlian   :  Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian        :  Teknik Kendaraan Ringan
Standar Kompetensi          : 1 Memperbaiki Sistem Starter dan Pengisian.
Kompetensi Dasar              :  1.2    Mengidentifikasi system pengisian.

Indikator Pencapaian Kompetensi* :
§  Fungsi dan prinsip kerja sistem pengisian dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Jenis dan komponen  pengisian dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Prosedur pelepasan Alternator dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Indentikasi komponen-komponen Sistem starter diuji dan hasilnya dicatat menurut prosedur dan kebiJakan perusahaan.

I.             Tujuan Pembelajaran
§  Setelah proses belajar mengajar, Siswa dapat mengidentifikasi system pengisian

II.          Tujuan Pembelajaran
Kognitif
§  Siswa dapat memahami fungsi dan prinsip kerja sistem pengisian
§  Siswa dapat memahami jenis dan komponen  sistem pengisian
§  Siswa dapat memahami prosedur pelepasan Alternator
Afektif
§  Siswa dapat mengenal fungsi dan prinsip kerja sistem pengisian
§  Siswa dapat mengenal jenis dan komponen  sistem pengisian
§  Siswa dapat mengenal prosedur pelepasan Alternator
Psikomotor
§  Siswa dapat menjelaskan fungsi dan prinsip kerja sistem pengisian
§  Siswa dapat menjelaskan jenis dan komponen  sistem pengisian
§  Siswa dapat menjelaskan prosedur pelepasan Alternator




III.       Materi Pokok
§  Wiring sistem pengisian
§  Jenis dan konstruksi Alternator

IV.       Metode Pembelajaran
§  Teori, diskusi, penugasan,kerja kelompok  dan Praktek

V.          Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal
Pra KBM
§  Memberikan salam.
§  Memimpin doa.
§  Melakukan apersepsi.
§  Menyampaikan materi.

Kegiatan Inti
KBM Inti Kognitif
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
§  Mendeskripsikan fungsi dan prinsip kerja sistem pengisian   melalui penggalian berbagai infomasi.
§  Membaca simbol dan wiring sistem pengisian pada wiring diagram kelistrikan kendaraan.
§  Mengidentifikasi teknik pelepasan Alternator dengan mempelajari service manual.
§  Mengidentifikasi jenis dan  komponen sistem pengisian  melalui penggalian infomasi pada buku manual dan observasi benda kerja.
§  Mencatat hasil indentifikasi komponen Alternator dan spesifikasi pada lembaran kerja.

 KBM Inti Psikomotor
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi :
§  Praktek merangkai sistem pengisian.
§  Praktek pemeriksaan perbaikan dan pengantian komponen system starter

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa:
§  Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum
§  Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui.
Kegiatan Akhir KBM
§  Mendiskusikan materi
§  Menyimpulkan/rangkuman pembelajaran.
§  Menyampaikan topik materi yang akan datang.
§  Menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama
VI.       Alat dan Sumber Belajar
§  Modul
§  Stater
§  Alternator

VII.    Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Penilaian
Instrumen
§  Fungsi dan prinsip kerja sistem pengisian dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Jenis dan komponen  pengisian dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Prosedur pelepasan Alternator dijelaskan sesuai buku informasi.
§  Indentikasi komponen-komponen Sistem starter diuji dan hasilnya dicatat menurut prosedur dan kebiJakan perusahaan
Tes Tertulis
Urain
§  Jelaskan fungsi dan prinsip kerja sistem pengisian.
§  Jelaskan Jenis dan komponen  pengisian.
§  Jelaskan Prosedur pelepasan Alternator.
§  Sebutkan beberapa penyebab sistem pengisian tidak bekerja.

Mengetahui,
Kepala SMK ……………



(__________________________)
NIP/NIK :

….…..,…………………  20 …….
Guru Mata Pelajaran



(_______________________)
NIP/NIK :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah                    :  ………........................
Kelas/Semester                   : XII / V
Alokasi Waktu                    : 18 X 45 Menit
Bidang Studi Keahlian      :  Teknologi Dan Rekayasa
Program Studi Keahlian   :  Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian        :  Teknik Kendaraan Ringan
Standar Kompetensi          : 1 Memperbaiki Sistem Starter dan Pengisian.
Kompetensi Dasar              :  1.3.   Memperbaiki sistem starter dan komponen-komponennya.

Indikator Pencapaian Kompetensi* :
§  Jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya dijelaskan berdasarkan  buku informasi
§  Penentuan penggantian komponen  ditentukan berdasarkan pemeriksaan sesuai service manual
§  Penggantian komponen system starter dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya
§  Tes/pengujian dilakukan untuk menentukan sistem telah bekerja sesuai pada service manual

I.             Tujuan Pembelajaran
§  Setelah proses belajar mengajar, Siswa dapat memperbaiki sistem starter dan komponen-komponennya

II.          Tujuan Pembelajaran
Kognitif
§  Siswa dapat memahami jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya
§  Siswa dapat memahami perbaikan motor starter dan komponen-komponennya
Afektif
§  Siswa dapat mengenal jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya
§  Siswa dapat mengenal perbaikan motor starter dan komponen-komponennya
Psikomotor
§  Siswa dapat menjelaskan jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya
§  Siswa dapat menjelaskan perbaikan motor starter dan komponen-komponennya



III.       Materi Pokok
§  Gangguan motor starter
§  Perbaikan motor starter

IV.       Metode Pembelajaran
§  Teori, diskusi, penugasan,kerja kelompok  dan Praktek

V.          Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal
Pra KBM
§  Memberikan salam.
§  Memimpin doa.
§  Melakukan apersepsi.
§  Menyampaikan materi
Kegiatan Inti
KBM Inti Kognitif
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
§  Mendeskripsikan gangguan-gangguan sistem starter  dan penyebabnya melalui penggalian berbagai informasi.
§  Menentukan gangguan pada komponen sistem starter melalui pemeriksaan visual dan pengukuran spesifikasi.
§  Mendeskripsikan peralatan dan  prosedur pengujian sistem starter   melalui buku        manual
§  Memeriksa kehilangan tegangan rangkaian sistem starter melalui pengukuran. .

KBM Inti Psikomotor
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi :
§  Memeriksa besar arus yang mengalir saat starter melalui pengukuran.
§  Memeriksa kerja selenoid melalui pengujian
§  Membongkar, memeriksa dan memperbaiki motor starter.
§  Menguji kerja starter tanpa dan dengan beban sesuai SOP
§  Mendiskusikan Jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya.
§  Praktek pemeriksaan perbaikan sistem starter dan komponen

 Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa:
§  Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui
§  Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui.

Kegiatan Akhir KBM
§  Mendiskusikan materi
§  Menyimpulkan/rangkuman pembelajaran.
§  Menyampaikan topik materi yang akan datang
§  Menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama
VI.       Alat dan Sumber Belajar
§  Modul
§  Stater
§  Alternator

VII.    Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Penilaian
Instrumen
§  Jenis gangguan sistem starter danpenyebabnyadijelaskan berdasarkan  buku informasi
§  Penentuan penggantian komponen  ditentukan berdasarkan pemeriksaan sesuai service manual
§  Penggantian komponen system starter dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya
§  Tes/pengujian dilakukan untuk menentukan sistem telah bekerja sesuai pada service manual
Tes Tertulis
Urain
§  Jelaskan Jenis gangguan sistem starter dan
§  Jelaskan Penentuan penggantian komponen  ditentukan berdasarkan pemeriksaan sesuai service manual
§  Jelaskan Penggantian komponen system starter dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya
§  Jelaskan tes/pengujian dilakukan untuk menentukan sistem telah bekerja sesuai pada service manual



Mengetahui,
Kepala SMK ……………



(__________________________)
NIP/NIK :

….…..,…………………  20 …….
Guru Mata Pelajaran



(_______________________)
NIP/NIK :



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah                    :  ………........................
Kelas/Semester                   : XII / V
Alokasi Waktu                    : 18 X 45 Menit
Bidang Studi Keahlian      :  Teknologi Dan Rekayasa
Program Studi Keahlian   :  Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian        :  1. Teknik Kendaraan Ringan
Standar Kompetensi          : 1.  Memperbaiki Sistem Starter dan Pengisian.
Kompetensi Dasar              :  1.4Memperbaiki system pengisian dan komponen komponennya.

Indikator Pencapaian Kompetensi* :
§  Jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya dijelaskan berdasarkan  buku informasi
§  Penentuan penggantian komponen  ditentukan berdasarkan pemeriksaan sesuai service manual
§  Perbaikan system pengisisan dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya
§  Tes/pengujian dilakukan untuk menentukan kesalahan/kerusakan dengan menggunakan peralatan dan teknik yang sesuai.
§  Seluruh kegiatan pengujian  dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undang-undang K 3 (Kese-lamatan dan Kesehatan Kerja), peraturan perundang-undangan dan prosedur/ kebijakan perusahaa

I.             Tujuan Pembelajaran
§  Setelah proses belajar mengajar, Siswa dapat memperbaiki sistem pengisian dan komponen-komponennya

II.          Tujuan Pembelajaran
Kognitif
§  Siswa dapat memahami jenis gangguan sistem pengisian
§  Siswa dapat memahami perbaikan motor pengisian dan komponen-komponennya
Afektif
§  Siswa dapat mengenal jenis gangguan sistem pengisian
§  Siswa dapat mengenal perbaikan motor pengisian dan komponen-komponennya
Psikomotor
§  Siswa dapat menjelaskan jenis gangguan sistem pengisian
§  Siswa dapat menjelaskan perbaikan pengisian dan komponen-komponennya


III.       Materi Pokok
§  Gangguan sistem pengisian
§  Perbaikan sistem pengisian

IV.       Metode Pembelajaran
§  Teori, diskusi, penugasan,kerja kelompok  dan Praktek

V.          Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Awal
Pra KBM
§  Memberikan salam.
§  Memimpin doa.
§  Melakukan apersepsi.
§  Menyampaikan materi.

Kegiatan Inti
KBM Inti Kognitif
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
§  Mendeskripsikan gangguan-gangguan sistem pengisian  dan penyebabnya melalui penggalian berbagai informasi.
§  Menentukan gangguan pada komponen sistem pengisian melalui pemeriksaan visual dan pengukuran spesifikasi.
§  Mendeskripsikan peralatan dan  prosedur pengujian sistem starter   melalui buku manual.  
KBM Inti Psikomotor
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi :
§  Memeriksa  tegangan rangkaian sistem pengisian melalui pengukuran.
§  Memeriksa kerja regulator melalui pengujian.
§  Mengukur kehilangan tegangan rangkaian sistem pengisian sesuai SOP.
§  Memperbaiki Alternator berdasarkan hasil pemeriksaan.
§  Menguji kerja system pengisian tanpa beban sesuai SOP.
§  Menguji output alternator pada alternator  test bench mengikuti service manual/SOP. Menganalisis dan menentukan gangguan pada sistem pengisian.
§  Mempelajari prosedur perbaikan  sistem pengisian   melalui buku manual.
§  Melepas motor  alternator dari mesin sesuai prosedur.
§  Membongkar komponen motor altenator sesuai SOP

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa:
§  Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui
§  Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui.

Kegiatan Akhir KBM
§  Mendiskusikan materi.
§  Menyimpulkan/rangkuman pembelajaran.
§  Menyampaikan topik materi yang akan datang.
§  Menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama
VI.       Alat dan Sumber Belajar
§  Modul
§  Stater
§  Alternator


VII.    Penilaian
Indikator Pencapaian
Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Penilaian
Instrumen
§  Jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya dijelaskan berdasarkan  buku informasi
§  Penentuan penggantian komponen  ditentukan berdasarkan pemeriksaan sesuai service manual
§  Perbaikan system pengisisan dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya
§  Tes/pengujian dilakukan untuk menentukan kesalahan/kerusakan dengan menggunakan peralatan dan teknik yang sesuai.
§  Seluruh kegiatan pengujian  dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undang-undang K 3 (Kese-lamatan dan Kesehatan Kerja), peraturan perundang-undangan dan prosedur/ kebijakan perusahaa
Tes Tertulis
Urain
§  Jelaskan Jenis gangguan sistem starter dan penyebabnya
§  Jelaskan Penentuan penggantian komponen  ditentukan berdasarkan pemeriksaan sesuai service manual
§  Jelaskan Perbaikan system pengisisan dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya
§  Jelaskan Tes/pengujian dilakukan untuk menentukan kesalahan/kerusakan dengan menggunakan peralatan dan teknik yang sesuai.
§  Jelaskan Seluruh kegiatan pengujian  dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), undang-undang K 3 (Kese-lamatan dan Kesehatan Kerja), peraturan perundang-undangan dan prosedur/ kebijakan perusahaan








Mengetahui,
Kepala SMK ……………



(__________________________)
NIP/NIK :

….…..,…………………  20 …….
Guru Mata Pelajaran



(_______________________)
NIP/NIK :